Doktor Administrasi Publik

Visi

Menjadikan Program Studi Doktor Administrasi Publik sebagai pusat keunggulan (Center of Excellence) Administrasi Publik yang berorientasi pada pemecahan masalah kontemporer dalam bidang kebijakan risiko dan mitigasi (kebencanaan), menjadi program studi yang terkemuka, modem dan Islami di tingkat regional pada tahun 2030.

 

Misi

  1. Menyelenggarakan pendidikan Doktor di bidang Administrasi Publik yang unggul, peka terhadap permasalahan mitigasi dan risiko-risiko akibat dari kebijakan publik yang menimbulkan dampak kebencanaan terhadap lingkungan (alam), sosial, korupsi, dan sebagainya dan memberikan pertimbangan risiko-risiko penyelenggaraan pemerintahan.
  2. Mengembangkan kualitas dan kuantitas penelitian dalam bidang Administrasi Publik dan mampu memberi solusi yang inovatif terhadap isu dan persoalan Administrasi Publik dan atau kebijakan publik berbasis data- data, informasi, dan pendekatan ilmiah dan berlandaskan pada nilai-nilai Al-Islam dan Kemuhammadiyahan.
  3. Mengembangkan program pengabdian kepada masyarakat yang lebih inovatif, proaktif dan antisipatif berdasarkan sumber-sumber yang dapat dioptimalkan dalam menghadapi dan memecahkan persoalan administrasi berlandaskan pada nilai-nilai Al-Islam dan Kemuhammadiyahan.
  4. Menjalin hubungan kerja sama nasional maupun internasional secara berkesinambungan dengan menerapkan prinsip kesetaraan, kemitraan, dan saling percaya.

Tujuan

  1. Penguasaan teori, metodologi dan aplikasi administrasi publik dan kebijakan berbasis resiko kebencanaan, melalui proses belajar dan mengajar yang aplikatif dan inovatif.
  2. Kemampuan mengembangkan wacana keilmuan melalui penelitian interdisiplin dan multidisiplin dalam administrasi publik dan kebijakan berbasis resiko kebencanaan, Kemampuan melakukan pengabdian masyarakat yang partisipatif dan solutif dalam bidang politik kebencanaan, partai politik dan kepemiluan, serta demokrasi dan Hak Asasi Manusia untuk menghasilkan pembangunan politik yang baik dan berkelanjutan.
  3. Menghasilkan lulusan yang unggul dan islami, memiliki kemampuan dalam menerapkan teori-teori administrasi publik dan kebijakan berbasis resiko kebencanaan.

• Prof .Dr. Azhari Aziz Samudra, M.Si.

  1. PD Dikti
  2. Google Scholar
  3. Sinta

• Prof. Dr. Andriansyah, M.Si.

  1. PD Dikti
  2. Google Scholar
  3. Sinta

• Prof. Dr. Evi Satispi, M.Si.

  1. PD Dikti
  2. Google Scholar
  3. Sinta

• Prof. Dr. Agus Suradika, M.Pd.

  1. PD Dikti
  2. Google Scholar
  3. Sinta

• Prof. Dr. Ma’mun Murod, M.Si.

  1. PD Dikti
  2. Google Scholar
  3. Sinta

• Prof. Dr. Abdul Mu’ti, M.Ed.

  1. PD Dikti

• Dr. Muh. Kadarisman, M.Si.

  1. PD Dikti
  2. Google Scholar
  3. Sinta

• Dr. Rahmat Salam, M.Si.

  1. PD Dikti
  2. Google Scholar
  3. Sinta

• Dr. Taufiqurokhman, M.Si.

  1. PD Dikti
  2. Google Scholar
  3. Sinta

• Dr. Farihen, M.Ag

  1. PD Dikti
  2. Google Scholar
  3. Sinta
  1. Manajer Sektor Publik
  2. Birokrat
  3. Konsultan/Analis Kebijakan Publik
  4. Peneliti
  5. Dosen/Akademisi
  1.  Doktor Administrasi Publik Download

Kaprodi Doktor Administrasi Publik

Nama : Prof. Dr. Azhari Aziz Samudra, M.Si.

Telepon : +62 21 7445658

Email : fisip@umj.ac.id

Alamat Kantor : Gedung FISIP UMJ

Jl. K.H. Ahmad Dahlan, Cireundeu, Kec. Ciputat Timur, Kota Tangerang Selatan, Banten 15419