IMM FISIP UMJ Beri Penyuluhan Pendidikan Seksual Untuk Siswa SMA

Facebook
Twitter
WhatsApp

Ikatan Mahasiswa Muhammadiyah ibu4d Pimpinan Komisariat Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Muhammadiyah Jakarta (IMM FISIP UMJ) memberikan penyuluhan tentang edukasi seksual untuk para siswa SMA Muhammadiyah 1 Ciputat dan SMA Muhammadiyah 25 Pamulang, Jumat (05/01/24).

Baca juga : IMM FISIP UMJ Gelar Aksi Donor Darah

Kegiatan ini merupakan bagian dari program ibu4d Rencana Tindak Lanjut (RTL) bertajuk Inovasi Intelektual: Peran Gen Z Dalam Membangun Religiusitas Cerdas. Pemberian pendidikan seksual bagi para generasi muda dinilai sangat penting untuk mencegah pergaulan bebas, hubungan seks di luar nikah, dan ibu4d penyakit yang ditimbulkan.

Baca selengkapnya di : https://umj.ac.id/kabar-kampus/2024/01/imm-fisip-umj-beri-penyuluhan-pendidikan-seksual-untuk-siswa-sma/