Kembangkan Metode Regresi Kontinum Fungsional, Dosen FIP UMJ Raih Gelar Doktor Bidang Statistika di IPB

Facebook
Twitter
WhatsApp

Dosen Fakultas Ilmu Pendidikan Universitas Muhammadiyah Jakarta (FIP UMJ) Ismah, M.Si., meraih gelar Doktor Bidang Statistika di Ruang 202 Gedung Sekolah Pascasarjana Institut Pertanian Bogor (IPB), Kamis (25/07/2024).

Baca juga : Sekolah Pascasarjana UMJ Luluskan Doktor ke-64 dan 65 Dengan Nilai Pujian

Ia berhasil mempertahankan disertasinya dengan judul “Pendekatan Regresi Kontinum Fungsional Kekar dalam Permodelan Kalibrasi,” pada Sidang Promosi Doktor yang dipimpin oleh Dosen Departemen Statistika IPB sekaligus Dewan Penguji Dr. Erfiani, M.Si.

Baca selengkapnya di : https://umj.ac.id/kabar-kampus/2024/07/kembangkan-metode-regresi-kontinum-fungsional-dosen-fip-umj-raih-gelar-doktor-bidang-statistika-di-ipb/