LPP AIK : Al-Quran Sebagai Pembelajaran Bagi Manusia

Facebook
Twitter
WhatsApp

Civitas Akademika Universitas  Muhammadiyah Jakarta (UMJ) mengikuti pengkajian rutin yang diadakan oleh Lembaga Pengkajian dan Penerapan Al-Islam dan Kemuhammadiyahan (LPPAIK) pada Jumat Pagi, di Masjid At-Taqwa, Jumat (5/1/24). Pengkajian diawal tahun yang dipimpin oleh Dr. Adi Mansah, M.Ag., ini membahas Qur’an Surat Al-Qamar ayat 41 sampai 55. Pada ayat tersebut mengingatkan Al-Quran sebagai sumber pembelajaran bagi manusia.

Baca juga : UMJ Resmi Buka Penerimaan Mahasiswa Baru 2024-2025

Adi Mansah membuka dengan menjelaskan ayat 40 bahwa Allah ingin manusia untuk mengambil pelajaran dari kisah orang-orang kafir yang telah mendustakan peringatanNya. “Sebagaimana dijelaskan bahwa penting untuk memperhatikan setiap peringatan dan pelajaran dalam Alqur’an yang telah Allah berikan,” kata Adi Mansah.

Baca selengkapnya di : https://umj.ac.id/kabar-kampus/2024/01/lpp-aik-al-quran-sebagai-pembelajaran-bagi-manusia/