Program Studi Magister Akuntansi Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Muhammadiyah Jakarta (FEB UMJ) telah memperoleh akreditasi Unggul. Pencapaian tersebut berdasarkan terbitnya Surat Keputusan Nomor 1130/DE/A.5/AR.10/III/2024 oleh Lembaga Akreditasi Mandiri Ekonomi Manajemen Bisnis dan Akuntansi (LAMEMBA), Selasa (2/4/2024).
Baca juga : Prodi Ekonomi Islam FEB UMJ Raih Akreditasi Unggul
Prodi Akuntansi sebelumnya terakreditasi B dengan memiliki 6 peminatan yaitu Akuntansi Manajemen dan Pengendalian, Akuntansi Syariah, Akuntansi Pemerintah, Audit, Pajak, Pengelolaan Keuangan dan Aset Daerah.
Baca selengkapnya di : https://umj.ac.id/kabar-kampus/2024/04/prodi-magister-akuntansi-feb-umj-raih-akreditasi-unggul/