Kategori
Berita Kampus

Dosen dan Tendik UMJ Ikuti Tes Kompetensi AIK

Lembaga Pengkajian dan Penerapan Al-Islam Kemuhammadiyahan Universitas Muhammadiyah Jakarta (LPP AIK UMJ) selenggarakan Tes Kompetensi AIK bagi seluruh karyawan dan dosen. Pelaksanaan tes dilakukan selama 2 pekan, pada 5 hingga 16 Agustus 2024.

Baca juga : LPP-AIK UMJ Sampaikan Makna Jihad dalam Berdagang melalui Surah As-Saff

Tes dilakukan sebagai asesmen dan pemetaan kompetensi karyawan dan dosen dalam bidang AIK. Materi tes meliputi bacaan dan hafalan Al-Qur’an (tajwid, makhraj dan kefasihan), serta praktik ibadah sesuai tuntunan Rasulullah Saw., yang dirangkum dalam putusan Majelis Tarjih PP Muhammadiyah.

Saat kegiatan pengarahan bersama para penguji, Rektor UMJ Prof. Dr. Ma’mun Murod Al-Barbasy, M.Si., mengungkapkan, tes kompetensi merupakan salah satu langkah strategis untuk memastikan seluruh karyawan UMJ memiliki kemampuan sesuai AIK.

Baca selengkapnya di : https://umj.ac.id/kabar-kampus/2024/08/dosen-dan-tendik-umj-ikuti-tes-kompetensi-aik/

Kategori
Berita Kampus

LPP-AIK UMJ Sampaikan Makna Jihad dalam Berdagang melalui Surah As-Saff

menggelar Kajian Rutin untuk civitas academica Universitas Muhammadiyah Jakarta (UMJ). Agenda kali ini membahas isi kandungan surah As-Saff ayat 10-14 di Masjid At-Taqwa, Jum’at (02/08/2024).

Baca juga : Kajian Integrasi Ilmu LPP AIK UMJ : Taa’ruf Bumi Untuk Memuliakan Bumi

Sebagai pemateri dalam kajian tersebut, Kepala Bidang Penerapan Kampus Islam LPP-AIK UMJ Dr. Adi Mansah, M.Ag. mengatakan bahwa Allah Swt telah menegaskan terkait perdagangan yang menguntungkan, yaitu perdagangan yang dilaksanakan untuk berjihad di jalan Allah.

Baca selengkapnya di : https://umj.ac.id/kabar-kampus/2024/08/lpp-aik-umj-sampaikan-makna-jihad-dalam-berdagang-melalui-surah-as-saff/

Kategori
Berita Kampus

LPP-AIK UMJ Sampaikan Etika Perang Islam dalam Surah al-Mumtahanah

Lembaga Pengkajian dan Penerapan Al-Islam dan Kemuhammadiyahan (LPP-AIK UMJ), menggelar kajian rutin untuk civitas academica UMJ. Agenda kali ini membahas isi kandungan surah al-Mumtahanah ayat 7-13 di Masjid At-Taqwa, Jum’at (19/07/2024).

Baca juga : Kajian LPP AIK UMJ: Ingatkan Balasan Bagi Orang Ingkar Janji

Pada kesempatan tersebut, Ketua LPP-AIK UMJ Drs. Fakhrurazi, MA. menjelaskan bahwa orang-orang beriman menaruh harapan kepada Allah untuk mengubah kebencian kepada orang-orang yang pernah dimusuhi. Dalam hal ini, yaitu bisa memberi kasih sayang atas izin-Nya.

Baca selengkapnya di : https://umj.ac.id/kabar-kampus/2024/07/lpp-aik-umj-sampaikan-etika-perang-islam-dalam-surah-al-mumtahanah/

Kategori
Berita Kampus

Sambut Tahun Akademik 2024-2025, LPP AIK UMJ Gelar Upgrading Mentor AIK

Menyambut tahun ajaran baru akademik 2024-2025, Lembaga Pengkajian dan Penerapan Al-Islam dan Kemuhammadiyahan Universitas Muhammadiyah Jakarta (LPP AIK UMJ) menggelar upgrading mentor AIK di Auditorium Fakultas Ilmu Pendidikan (FIP), Selasa, (16/7/2024).

Baca juga : Rektor UMJ: Pelatihan Mentor AIK Upaya Wujudkan Kampus Islami

Kegiatan ini diikuti oleh 70 mentor perwakilan dari 10 Fakultas. Upgrading digelar untuk meningkatkan kualitas mentor dalam melakukan kegiatan mentoring berupa pembinaan baca Al-Quran (BBQ), menghafal Al-Quran, dan praktik Ibadah.

Baca selengkapnya di : https://umj.ac.id/kabar-kampus/2024/07/sambut-tahun-akademik-2024-2025-lpp-aik-umj-gelar-upgrading-mentor-aik/

Kategori
Berita Kampus

LPP AIK UMJ Resmi Terapkan Kurikulum Baru Al-Islam dan Kemuhammadiyahan

Lembaga Pengajian dan Penerapan Al-Islam dan Kemuhammadiyahan UMJ resmi menerapkan kurikulum baru AIK.

Baca selengkapnya di : https://umj.ac.id/kabar-kampus/2024/07/lpp-aik-umj-resmi-terapkan-kurikulum-baru-al-islam-dan-kemuhammadiyahan/

Kategori
Berita Kampus

Kajian LPP AIK UMJ: Ingatkan Balasan Bagi Orang Ingkar Janji

Lembaga Pengkajian dan Penerapan Al-Islam dan Kemuhammadiyahan Universitas Muhammadiyah Jakarta (LPP-AIK UMJ) mengadakan kajian rutin untuk civitas academica UMJ. Kajian kali ini membahas isi kandungan surah Al-Hasyr ayat 1-10, di Masjid At-Taqwa, Jumat (14/6/2024).

Baca juga :Dua Dimensi Pengabdian Kepada Allah Dalam Ibadah Kurban

Pengkajian yang dipimpin oleh Ketua LPP-AIK UMJ Drs. Fakhrurazi, MA, menjelaskan bahwa surah ini mengajarkan manusia untuk mengingat balasan Allah Swt bagi orang yang mengingkari janji. 

Baca selengkapnya di : https://umj.ac.id/kabar-kampus/2024/06/kajian-lpp-aik-umj-ingatkan-balasan-bagi-orang-ingkar-janji/

Kategori
Berita Kampus

LPP AIK UMJ: Silakan Kejar Dunia Tapi Jangan Selamanya

Allah SWT menciptakan manusia di dunia agar tidak terlena kehidupan di dunia. Silakan mengejar dunia tetapi jangan dipegang selamanya, karena mengejar dunia hanya untuk memenuhi kehidupan di dunia sedangkan yang terpenting adalah kehidupan di akhirat yang kekal. Hal ini disampaikan Ketua Lembaga Pengkajian dan Penerapan Al-Islam Kemuhammadiyahan Universitas Muhammadiyah Jakarta (LPP AIK UMJ) Drs. Fakhrurazi, MA. saat mengisi materi Kajian Rutin Jum’at Pagi di Masjid At-Taqwa UMJ, Jum’at (26/06/2024).

Baca juga : Puasa Tingkatkan Kepedulian Sosial

“Kalau terlena kehidupan di dunia, maka seluruh potensi hidup kita hanya diperuntukkan di dunia saja. Kapan kita bisa menabung untuk akhirat? Dunia itu kehidupan palsu karena kehidupan yang sebenarnya adalah di akhirat,” ujar Fakhrurazi.

Baca selengkapnya di : https://umj.ac.id/kabar-kampus/2024/04/lpp-aik-umj-silakan-kejar-dunia-tapi-jangan-selamanya/

Kategori
Berita Kampus

Rektor UMJ: Pelatihan Mentor AIK Upaya Wujudkan Kampus Islami

Rektor Universitas Muhammadiyah Jakarta (UMJ) Prof. Dr. Ma’mun Murod, M.Si., menjelaskan bahwa kegiatan Pelatihan Mentor Al-Islam Kemuhammadiyahan sebagai bentuk menerapkan visi menjadi universitas terkemuka, modern, dan Islami dengan mengadakan kegiatan yang bernafaskan Islam.

Baca juga : LPP-AIK UMJ Gelar Pembinaan Beasiswa Hafizh

Upaya penerapan ini didelegasikan melalui Lembaga Pengkajian dan Penerapan Al-Islam dan Kemuhammadiyahan Universitas Muhammadiyah Jakarta (LPP-AIK UMJ). Konsekuensi dari visi itu juga menghadirkan nilai-nilai Islam dalam kehidupan sehari-hari bagi para mahasiswa.

Baca selengkapnya di : https://umj.ac.id/kabar-kampus/2024/04/rektor-umj-pelatihan-mentor-aik-upaya-wujudkan-kampus-islami/

Kategori
Berita Kampus

Kajian Rutin LPP-AIK UMJ Bahas Isi Kandungan Surah Al-Hadid

LPP AIK UMJ mengadakan kajian rutin untuk civitas akademika UMJ. Kajian kali ini membahas isi kandungan surat Al-Hadid ayat 1 hingga 19, di Masjid At-Taqwa, pada Jumat (08/03/2024).

Baca juga : LPP AIK : Al-Quran Sebagai Pembelajaran Bagi Manusia

Pengkajian yang dipimpin oleh Dr. Adi Mansah, M.Ag., menjelaskan bahwa surah ini memiliki banyak kandungan yang mengajarkan manusia untuk mengetahui kebesaran Allah Swt, perintah bertakwa hingga balasan amal perbuatan.

Baca selengkapnya di : https://umj.ac.id/kabar-kampus/2024/03/kajian-rutin-lpp-aik-umj-bahas-isi-kandungan-surah-al-hadid/

Kategori
Berita Kampus

Perkuat Al-Islam Kemuhammadiyahan, UMJ Terima Kunjungan Studi Banding UMRI

 melalui Lembaga Pengkajian dan Penerapan Al Islam dan Kemuhammadiyahan (LPP AIK) menerima kunjungan studi banding Universitas Muhammadiyah Riau (UMRI) di Ruang Rapat lantai 3 Rektorat, Selasa (31/10/23).

Baca juga : Dukung Palestina, LPP AIK UMJ Gelar Kajian Integrasi Ilmu

Wakil Rektor I Dr. Muhammad Hadi, S.Kp., M.Kep., Wakil Rektor IV Dr. Septa Candra, SH.,MH, didampingi dengan Ketua LPP AIK Drs. Fakhrurazi, MA., Sekretaris Mulkan Habibi, M.I.Kom., Bidang Pengkajian Lutfi, S.Pd., M.Pd., dan Bidang Penerapan Dr. Adi Mansah, Lc., MA., menyambut langsung kedatangan perwakilan UMRI.

Baca selengkapnya di : https://umj.ac.id/kabar-kampus/2023/10/perkuat-al-islam-kemuhammadiyahan-umj-terima-kunjungan-studi-banding-umri/