Kategori
Berita Kampus

UMJ Salurkan Santunan Pada 581 Yatim dan Duafa

Universitas Muhammadiyah Jakarta (UMJ) menyalurkan santunan uang tunai kepada 581 Yatim dan Duafa di Masjid At-Taqwa, Jumat (5/4/2024). Para mustahik (penerima) terdiri dari masyarakat, pegawai dasar, dan panti asuhan binaan Muhammadiyah Se-Jabodetabek.

Baca juga : Rektor UMJ: Kita Harus Miliki Mentalitas Unggul

Penyaluran ini dilakukan melalui Dewan Kemakmuran Masjid (DKM) Masjid Att-Taqwa dan Lembaga Amil Zakat Infaq dan Sadaqah Muhammadiyah (Lazismu). Dana yang terkumpul dari program ini berasal dari seluruh Zakat, Infaq, dan Sadaqah.

Baca selengkapnya di : https://umj.ac.id/kabar-kampus/2024/04/umj-salurkan-santunan-pada-581-yatim-dan-duafa/

Kategori
Berita Kampus

UMJ dan Kedubes Tiongkok Berikan Santunan Pada Anak Yatim dan Duafa

Universitas Muhammadiyah Jakarta (UMJ) dikunjungi kedua kalinya oleh Kedutaan Besar Tiongkok di Indonesia. Pada kunjungan ini, UMJ dan Kedubes Tiongkok kembali memberikan bantuan santunan anak Yatim, Piatu, Dhuafa dalam kegiatan Buka Puasa Bersama di Auditorium KH. Azhar Basyir, Gedung Cendikia UMJ, Rabu (3/4/2024).

Baca juga : Rektor UMJ Harap Tiongkok Ambil Peran dalam Penyelesaian Konflik Kemanusiaan

Sebanyak 125 anak yatim dan duafa menerima santunan. Mereka berasal dari lingkungan sekitar kampus UMJ, Yayasan Assa’adah, dan Pimpinan Daerah Muhammadiyah (PDM) Depok.

Baca selengkapnya di : https://umj.ac.id/kabar-kampus/2024/04/umj-dan-kedubes-tiongkok-berikan-santunan-pada-anak-yatim-dan-duafa/